Commuter Line Yogyakarta-Palur mencatatkan rekor jumlah pengguna tertinggi pada hari ketiga Lebaran berkat berbagai upaya peningkatan layanan.