Antam dan PPSDM Geominerba Jalankan Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi

Kompas.com - 06/04/2024, 19:49 WIB
A P Sari

Penulis

Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Program Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi oleh Kepala Pusat PPSDM Geominerba Kementerian ESDM Dwi Anggoro dengan Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) Antam Achmad Ardianto di Bandung, Kamis (4/4/2024).DOK. Antam Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Program Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi oleh Kepala Pusat PPSDM Geominerba Kementerian ESDM Dwi Anggoro dengan Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) Antam Achmad Ardianto di Bandung, Kamis (4/4/2024).

KOMPAS.com - PT Aneka Tambang Tbk ( Antam) sebagai anggota PT Mineral Industri Indonesia (Persero) (MIND ID)-Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Holding Industri Pertambangan, bersinergi bersama Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Geologi, Mineral dan Batubara Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (PPSDM Geominerba Kementerian ESDM) menggelar program Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi.

Kolaborasi itu ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Program Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi oleh Kepala Pusat PPSDM Geominerba Kementerian ESDM Dwi Anggoro dengan Direktur Sumber Daya Manusia ( SDM) Antam Achmad Ardianto di Bandung, Kamis (4/4/2024).

Direktur SDM Antam, Achmad Ardianto mengatakan, pihaknya berkomitmen memberikan kontribusi terhadap pengembangan sumber daya manusia (SDM) pengelolaan sumber daya mineral.

"Selain terus mengembangkan kompetensi pegawai di internal perusahaan, melalui sinergi ini, Antam juga berupaya untuk memfasilitasi pembelajaran bagi para operator pirometalurgi," tutur Achmad lewat siaran persnya, Sabtu (6/4/2024).

Baca juga: Melonjak Rp 20.000, Harga Emas Antam Sentuh Level Tertinggi Sepanjang Masa

Dia mengaku optimistis bahwa Antam akan dapat lebih berkontribusi dalam peningkatan kualitas dan  kompetensi SDM pertambangan di Indonesia.

Adapun Pelatihan dan Sertifikasi Operator Pirometalurgi akan diselenggarakan merupakan pelatihan yang terbuka untuk umum.

Dalam sinergi ini, Antam akan berkontribusi dalam pembuatan materi pembelajaran, penyediaan lokasi tempat ujian kompetensi (TUK) sewaktu, serta menugaskan tenaga ahli dan asesor kompetensi.

Antam menyadari pentingnya kualitas SDM untuk kemajuan industri pertambangan. Oleh karenanya, Antam secara konsisten menjalankan program pengembangan karyawan dengan tujuan meningkatkan kompetensi dan kinerja individu.

Selain itu, langkah tersebut juga bertujuan menciptakan kegiatan bisnis yang tangguh serta memberikan dampak positif bagi pertumbuhan perusahaan.

Baca juga: Tinggalkan Rekor Tertinggi, Harga Emas Antam 5 April 2024 Turun Rp 4.000 Per Gram

Di sisi lain, Antam juga berupaya untuk terus memberikan manfaat bagi industri pertambangan di Indonesia dengan terus meningkatkan kompetensi pegawai.

Terkini Lainnya
Perkuat Eksplorasi Emas, Nikel, dan Bauksit, ANTAM Alokasikan Rp 125 Miliar 
Perkuat Eksplorasi Emas, Nikel, dan Bauksit, ANTAM Alokasikan Rp 125 Miliar 
Kilas Pertambangan
Berkontribusi untuk Masyarakat dan Lingkungan, ANTAM Raih Subroto Award 2024
Berkontribusi untuk Masyarakat dan Lingkungan, ANTAM Raih Subroto Award 2024
Kilas Pertambangan
Dorong Keberlanjutan di Sektor Tambang, Freeport Indonesia Raih 2 Penghargaan Subroto Award 2024
Dorong Keberlanjutan di Sektor Tambang, Freeport Indonesia Raih 2 Penghargaan Subroto Award 2024
Kilas Pertambangan
Kontribusi Optimal PT Bukit Asam Berbuah 2 Penghargaan Subroto 2024
Kontribusi Optimal PT Bukit Asam Berbuah 2 Penghargaan Subroto 2024
Kilas Pertambangan
Lewat Program Arahan, ANTAM Perkuat Ketangguhan Masyarakat Hadapi Bencana
Lewat Program Arahan, ANTAM Perkuat Ketangguhan Masyarakat Hadapi Bencana
Kilas Pertambangan
Komitmen Jaga K3L di Tempat Kerja, PT Bukit Asam Raih Penghargaan Anugerah ESG Republika 2024
Komitmen Jaga K3L di Tempat Kerja, PT Bukit Asam Raih Penghargaan Anugerah ESG Republika 2024
Kilas Pertambangan
Freeport Indonesia Dukung Restorasi Mangrove untuk Pelestarian Pesisir dan Pengurangan Emisi
Freeport Indonesia Dukung Restorasi Mangrove untuk Pelestarian Pesisir dan Pengurangan Emisi
Kilas Pertambangan
Berkat Inovasi Berkelanjutan, ANTAM Raih Penghargaan Tertinggi pada Ajang IQPC 2024
Berkat Inovasi Berkelanjutan, ANTAM Raih Penghargaan Tertinggi pada Ajang IQPC 2024
Kilas Pertambangan
Seniman Kamoro Lawatan Budaya ke Jateng, Kenalkan Budaya Pesisir Selatan Papua
Seniman Kamoro Lawatan Budaya ke Jateng, Kenalkan Budaya Pesisir Selatan Papua
Kilas Pertambangan
Freeport, Kemenkes, dan USAID Luncurkan PASTI-Papua untuk Percepat Penurunan Stunting
Freeport, Kemenkes, dan USAID Luncurkan PASTI-Papua untuk Percepat Penurunan Stunting
Kilas Pertambangan
Berkat Tata Kelola Terintegrasi, Bukit Asam Raih 4 Penghargaan pada Ajang TOP GRC Awards 2024
Berkat Tata Kelola Terintegrasi, Bukit Asam Raih 4 Penghargaan pada Ajang TOP GRC Awards 2024
Kilas Pertambangan
Provinsi Baru Papua Tengah Menggebrak PON XXI di Cabor Muaythai
Provinsi Baru Papua Tengah Menggebrak PON XXI di Cabor Muaythai
Kilas Pertambangan
Freeport Dukung Kontingen Papua Tengah di PON XXI Aceh-Sumut 2024, Beri Selamat Para Atlet Muay Thai Atas Raihan Medali
Freeport Dukung Kontingen Papua Tengah di PON XXI Aceh-Sumut 2024, Beri Selamat Para Atlet Muay Thai Atas Raihan Medali
Kilas Pertambangan
Freeport Boyong UMKM Papua ke Pameran Jelajah Kuliner Indonesia
Freeport Boyong UMKM Papua ke Pameran Jelajah Kuliner Indonesia
Kilas Pertambangan
Hari Pelanggan Nasional, ANTAM Hadirkan Emas Gift Series Baby Born
Hari Pelanggan Nasional, ANTAM Hadirkan Emas Gift Series Baby Born
Kilas Pertambangan
Bagikan artikel ini melalui
Oke